Investasi Perikanan Budi Daya Terganjal Kendala Zonasi dan Teknologi

Indonesia membidik investasi Rp 700 miliar dari Norwegia.

Tempo

Selasa, 22 Oktober 2019

JAKARTA - Upaya pemerintah mengerek investasi di sektor perikanan budi daya menghadapi beberapa tantangan berat. Menurut Direktur Jenderal Perikanan Budi Daya Kementerian Kelautan dan Perikanan, Slamet Soebjakto, salah satunya adalah terkait dengan penataan dan pembenahan ruang laut untuk penggunaan perikanan budi daya.

Saat ini, kata Slamet, masing-masing daerah memiliki Rencana Zonasi Wilayah Pesisir dan Pulau-pulau Kecil atau RZWP3K. Namun, k

...

Berita Lainnya