Maskapai Berlomba Menjadi Kurir

Layanan kargo udara dianggap mampu menutup potensi sepinya penumpang.

Tempo

Kamis, 11 Juli 2019

JAKARTA - Hari mengancik sore ketika Ahmad, 24 tahun, semakin sibuk memindai kode batang paket retail yang akan diangkut dari Jakarta ke luar kota. Pegawai PT Lion Express, anak perusahaan maskapai Lion Air di sektor jasa pengiriman logistik dengan nama beken Lion Parcel, ini mesti menuntaskan pendataan barang sebelum setumpuk paket diberangkatkan ke Bandar Udara Internasional Soekarno-Hatta. "Kami kejar cepat supaya tiba di tujuan besok pagi," uj

...

Berita Lainnya