Inflasi Mei Sentuh Titik Tertinggi

BI mengakui tingkat inflasi di luar perkiraan.

Tempo

Selasa, 11 Juni 2019

JAKARTA - Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat tingkat inflasi pada Mei 2019 mencapai 0,68 persen atau 3,32 persen secara tahunan. Angka inflasi bulanan tersebut menjadi yang tertinggi sejak Desember 2017. "Penyebab utamanya adalah kenaikan harga bahan pangan yang mengalami inflasi 2,02 persen," ujar Kepala BPS Suhariyanto di Jakarta, kemarin.

Kenaikan harga terjadi pada hampir semua bahan pangan, seperti cabai merah, daging ayam, bawang putih, ik

...

Berita Lainnya