Hingga Kuartal Ketiga, BRI Salurkan Kredit Rp 603 T

JAKARTA - Hingga kuartal ketiga, PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BBRI) telah menyalurkan kredit sebesar Rp 603 triliun. Perusahaan mengklaim, kualitas kreditnya sangat baik dengan rasio kredit bermasalah (non-performing loan/ NPL) hanya 2,2 persen.

Wakil Direktur Utama BRI Sunarso mengatakan penyaluran kredit BRI berasal dari penghimpunan dana pihak ketiga. Sampai September 2016, BRI telah menghimpun dana pihak ketiga sebesar Rp 653 triliun. "Itu dana masyarakat yang dikelola BRI," kata Sunarso di sela perayaan HUT BRI ke-121 di Gelora Bung Karno, Jakarta, kemarin.

Senin, 5 Desember 2016

JAKARTA - Hingga kuartal ketiga, PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BBRI) telah menyalurkan kredit sebesar Rp 603 triliun. Perusahaan mengklaim, kualitas kreditnya sangat baik dengan rasio kredit bermasalah (non-performing loan/ NPL) hanya 2,2 persen.

Wakil Direktur Utama BRI Sunarso mengatakan penyaluran kredit BRI berasal dari penghimpunan dana pihak ketiga. Sampai September 2016, BRI telah menghimpun dana pihak ketiga sebesar Rp 653 trili

...

Berita Lainnya