Irlandia Pangkas Jumlah Bank

Dana talangan yang dibutuhkan paling tidak 100 miliar euro.

Rabu, 24 November 2010

Dublin -- Pemerintah Irlandia berencana memangkas jumlah bank dengan cara menggabungkan bank yang ada atau menjual kepemilikan sahamnya. Langkah ini merupakan bagian dari rencana pemberian dana talangan dari Uni Eropa dan Dana Moneter Internasional (IMF) untuk negara yang ditimpa masalah utang. Tapi langkah ini dinilai terlambat karena dampak krisis menjalar ke Portugal.

Menteri Keuangan Irlandia Brian Lenihan mengatakan dana talangan diperlukan k

...

Berita Lainnya