Pertamina Tetap Minta Margin Keuntungan Naik

Selama tiga bulan pertama tahun ini, sudah rugi Rp 456 miliar.

Selasa, 27 April 2010

JAKARTA -- PT Pertamina (Persero) tetap meminta alpha atau margin keuntungan bahan bakar bersubsidi tahun ini dinaikkan sebesar Rp 100 menjadi Rp 656 per liter dari margin saat ini Rp 556 per liter.

Menurut Direktur Utama Pertamina Karen Agustiawan, jika permintaan itu disetujui Dewan Perwakilan Rakyat, perseroan bisa meraup laba bersih hingga Rp 25 triliun.

"Kalau alpha-nya tetap Rp 556, Pertamina bisa tambah rugi," kata Karen seusai rapat dengar p

...

Berita Lainnya