Saham Negara di Krakatau Bisa Tergerus

"Krakatau sudah berusia 30 tahun, tapi produksinya segitu-segitu saja."

Rabu, 16 April 2008

JAKARTA -- Rencana privatisasi PT Krakatau Steel berpotensi menggerus kepemilikan saham pemerintah hingga 60 persen. Sebab, selain melepas 30 persen saham lewat penawaran saham perdana (IPO), pemerintah menjual 30 persen saham lainnya kepada investor strategis, seperti ArcelorMittal.

"Akibatnya, saham pemerintah hanya tersisa 40 persen," kata sumber Tempo di pemerintahan kemarin. Sumber itu menyatakan, awalnya Kementerian Negara Badan Usaha Milik N

...

Berita Lainnya