PSN: Proyek Sengkarut Nasional

Pembangunan PSN dinilai merampas hak hidup masyarakat dan merusak lingkungan. Pemerintah mengatasinya dengan cara represif. 

 

Tempo

Selasa, 12 Desember 2023

STRATEGI Presiden Joko Widodo memacu pembangunan dengan membangun banyak proyek strategis nasional (PSN) berulang kali melahirkan persoalan. Alih-alih memberi manfaat, pelbagai proyek tersebut dinilai melanggar hak asasi manusia dan menimbulkan konflik agraria. 

Kejadian terbaru adalah pembangunan kilang minyak dan petrokimia seluas 30 ribu hektare di Desa Air Bangis, Pasaman Barat, Sumatera Barat. Megaproyek tersebut telah merampas ruang h

...

Berita Lainnya