Akar Masalah Kebocoran Data Pribadi

Pemerintah tak mengambil pelajaran dari kebocoran data. Kejadian serupa terulang dan data merembes lebih masif.

Tempo

Senin, 5 September 2022

PERIBAHASA "tempayan tertiarap dalam air" agaknya pas dialamatkan kepada pemerintah dalam hal perlindungan data pribadi. Pemerintah tak mengambil pelajaran dari kebocoran data warga negara yang bertubi-tubi. Akibatnya, kejadian serupa terulang dan data merembes lebih masif.

Baru dua pekan lalu kebocoran data yang diduga jutaan pelanggan PT PLN dan IndiHome terjadi, kini sebanyak 1,3 miliar data registrasi kartu subscriber identity module (SIM) tel

...

Berita Lainnya