Dunia Tak Buruk Rupa

Salah paham mengenai dunia terjadi karena kita terlampau banyak "merasa" ketimbang "berpikir" ketika memberi penilaian.

Tempo

Sabtu, 27 April 2019

Dian Basuki
Blogger Indonesiana

Salah paham mengenai dunia terjadi karena kita terlampau banyak "merasa" ketimbang "berpikir" ketika memberi penilaian.

Terkesan agak usil, Hans Rosling memulai halaman awal bukunya dengan menguji pengetahuan kita tentang dunia. Hans mengajukan 13 pertanyaan, salah satunya: "Di semua negara berpenghasilan rendah di seluruh dunia, berapa banyak anak perempuan yang menyelesaikan sekolah dasar?" Pilihan jawaban yang terse

...

Berita Lainnya