Tak Singgung Harta dan Hak Asasi Manusia

Sejumlah anggota Komisi I DPR tidak akan mempermasalahkan dugaan keterlibatan calon Panglima TNI, Jenderal Andika Perkasa, dalam kasus pembunuhan aktivis Papua, Theys Hiyo Eluay, serta soal harta kekayaan yang fantastis. Fokus pada program bagi kesejahteraan prajurit.

Diko Oktara

Jumat, 5 November 2021

JAKARTA – Sejumlah anggota Komisi I Dewan Perwakilan Rakyat tidak akan mempermasalahkan dugaan keterlibatan Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal Andika Perkasa dalam kasus pembunuhan aktivis Papua, Dortheys Hiyo Eluay, serta soal harta kekayaannya yang fantastis. Komisi yang membidangi pertahanan serta keamanan ini menyatakan uji kelayakan dan kepatutan lebih berfokus pada mengeksplorasi program-program Andika selama menjabat Panglima

...

Berita Lainnya