KILAS
Ratusan Ribu Warga Terancam Rawan Pangan

Selasa, 18 Oktober 2011

PURWOKERTO -- Sebanyak 270 ribu warga Banyumas terancam rawan pangan dan kekurangan gizi akibat kekeringan. "Kemarau tiga bulan menyebabkan paceklik, penduduk tak bisa membeli bahan pokok lagi," kata Wisnu Hermawanto, Kepala Badan Penyuluhan Pertanian, Perikanan, Perkebunan, dan Ketahanan Pangan Banyumas, kemarin.

Umumnya mereka masih mengkonsumsi nasi karena setiap bulan mendapat beras untuk rakyat miskin. Namun, untuk membeli lauk-pauk yang sesu

...

Berita Lainnya