Kilas
Surakarta Tak Gunakan Quick Count

Senin, 23 Juni 2008

SURAKARTA -- Penghitungan suara di Surakarta tidak menggunakan penghitungan cepat (quick count). Alasannya, biaya penyelenggaraannya relatif mahal. Demikian kata Eko Sulistyo, Ketua Komisi Pemilihan Umum Kota Surakarta, di sela-sela kunjungannya ke Tempat Pemungutan Suara (TPS) Kampung Tanggulsari, Kecamatan Banjarsari, Solo.

Menurut dia, penghitungan suara akan dilakukan secara manual dan hasilnya dikirim via faksimile ke KPU provinsi. Karena it

...

Berita Lainnya