Menghindari Obrolan Kasar hingga Pornografi
Para pemilik jasa sleep call membekali para mitranya dengan buku panduan tentang aturan dan prosedur dalam melayani pelanggan. Untuk menjaga privasi, talent dan klien berkomunikasi dengan identitas anonim.
Sejak memutuskan berhenti dari pekerjaannya, Fahrija kini mengisi kegiatan dengan berbisnis. Usaha pemuda berusia 20 tahun itu hanya bermodalkan telepon seluler pintar. Lewat media sosial, ia menawarkan jasa sleep call atau panggilan telepon pada malam hari sampai tertidur.
Jasa ini mulai marak di media sosial beberapa bulan terakhir. Fahrija sudah membuat akun @sleepcallmu_ di berbagai platform media sosial ketika merintis usaha virtual ini pad
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini