Komunitas Garasi Simprug
Bikin Mainan Jadi Beda
arsip tempo : 170143627161.

Tiga tahun lalu, Jimmy Sutrisno memutuskan berhenti bekerja. Jabatan perancang program komputer di sebuah perusahaan bonafide dia tinggalkan. Jimmy ingin mengejar mimpi. "Saya buka toko mainan," kata lelaki 30 tahun itu.
Impian Jimmy memang asyik: mainan. Bukan sembarang dolanan tentu. Sejak duduk di bangku kuliah, dia menyukai bongkar-pasang miniatur mobil, truk, dan aneka robot kecil. Istilahnya: custom toys. Bagi Jimmy, ada keasyikan tersendiri
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini