Prioritas Kelompok Rentan dan Penyandang Disabilitas
Kamis, 20 Mei 2021
Pemerintah memprioritaskan vaksinasi Covid-19 tahap ketiga untuk kalangan masyarakat rentan dengan beberapa kriteria.

Pemerintah memprioritaskan vaksinasi Covid-19 tahap ketiga untuk kalangan masyarakat rentan dengan beberapa kriteria. Mereka merupakan kalangan masyarakat sosial-ekonomi lemah serta penyandang disabilitas dan gangguan jiwa. Kelompok lanjut usia masih menjadi prioritas pada tahap ketiga ini.

Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini