Menguji Stamford Bridge
LONDON -- Di bawah kepelatihan Jose Mourinho, Chelsea hanya sekali kalah dalam 14 pertandingan Liga Champions di kandang sendiri, Stadion Stamford Bridge. Fakta itulah yang bakal dihadapi Valencia dini hari nanti pada pertemuan pertama perempat final.
Alih-alih gentar, sebagian besar pemain Valencia justru meremehkan kekuatan Chelsea musim ini. Mereka yakin bakal membawa angka dari Stamford Bridge. Mereka mentargetkan hasil minimal seri dan setela
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini