Kevin/Marcus Memukau
DUBAI - Pasangan ganda putra andalan Indonesia, Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon, akhirnya memastikan lolos ke babak semifinal turnamen Dubai World Super Series Finals 2017. Pertandingan terakhir di Grup A, kemarin, menjadi pertaruhan Kevin/Marcus untuk bisa melanjutkan perjalanannya dalam turnamen penutup akhir tahun ini.
Kevin/Marcus bertarung mati-matian menghadapi pasangan Li Junhui/Liu Yuchen (Tiongkok) dalam pertarungan sepanjang
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini