PIALA DAVIS
Indonesia Dihajar Jepang 0-2
JAKARTA - Tim tenis putra Indonesia takluk oleh tim Jepang 0-2 pada hari pertama pertandingan babak pertama Piala Davis Grup I Zona Asia-Oseania. Dua petenis tunggal Indonesia, Christopher Rungkat dan Wisnu Adi Nugroho, menyerah kepada tunggal Jepang, Tatsuma Ito dan Go Soeda, dalam pertandingan di Ariake Coliseum, Tokyo, Jepang, kemarin.
Christo-panggilan akrab Christopher-kalah 2-6, 2-6, 4-6 oleh Ito, sedangkan Wisnu ditekuk Soeda 0-6, 0-6, 1-
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini