Indonesia Terhindar dari Cina
Jumat, 15 Juni 2007

JAKARTA -- Indonesia akhirnya berhasil menduduki puncak klasemen Grup 1B kejuaraan bulu tangkis beregu campuran Piala Sudirman, yang berlangsung di Scotstoun International Sports Arena, Skotlandia. Dengan begitu, Tim Merah-Putih dipastikan terhindar dari juara bertahan Cina di semifinal.
Kepastian Indonesia memuncaki Grup 1B didapat setelah dalam pertandingan terakhir, Kamis dini hari WIB, Denmark sukses menekuk Korea Selatan dengan skor 3-2. Indo
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini