Polisi Usut Pemukulan Pemimpin Redaksi
MAKASSAR -- Polisi masih mengusut dugaan pemukulan terhadap Mayzir Yulanwar, Pemimpin Redaksi Majalah Versi.Net. Direktur Reserse Kriminal Kepolisian Daerah Sulawesi Selatan Komisaris Besar Syamsudin Yunus menyatakan telah menerima dua laporan soal ini. Pertama, laporan dari Mayzir selaku korban pengeroyokan, dan, kedua, laporan dari PT Media Fajar Group.
Kericuhan itu terjadi dalam sebuah diskusi di studio mini redaksi Fajar pada Selasa lalu. Saa
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini