Lumpur Lapindo
Semburan Gas Ancam Tiga Desa
SIDOARJO -- Semburan gas yang muncul di tiga desa di luar kawasan terkena dampak semburan lumpur Lapindo dikhawatirkan membahayakan keselamatan penduduk. "Di tiga desa itu banyak semburan gas berbau dan mudah terbakar," kata juru bicara Badan Penanggulangan Lumpur Sidoarjo, Ahmad Kusairi, kemarin.
Hasil penelitian Badan Penanggulangan menemukan semburan gas di Desa Siring Barat, Jatirejo, dan Mindi telah menurunkan kualitas air dan ketinggian tanah
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini