1,8 Juta Guru Belum Penuhi Kualifikasi
JAKARTA -- Direktur Jenderal Peningkatan Mutu Pendidik dan Tenaga Kependidikan Departemen Pendidikan Nasional Fasli Jalal mengungkapkan sebanyak 1,8 juta guru belum memenuhi kualifikasi minimal lulus sarjana strata satu (S-1). "Dari 2,7 juta guru, sebanyak 1,8 juta yang belum S-1," kata dia setelah mengikuti sidang di Mahkamah Konstitusi kemarin.
Untuk tahun ini, dia melanjutkan, pemerintah menyiapkan 170 ribu beasiswa untuk guru supaya memenuhi ku
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini