Presiden: Masalah Daerah Jangan Dibebankan ke Pusat
LEBAK -- Presiden Susilo Bambang Yudhoyono menegaskan pemerintah daerah mesti bertanggung jawab dan menyelesaikan masalah daerahnya sehingga rakyat tidak menagihnya ke pemerintah pusat.
Presiden mengatakan masyarakat daerah beberapa kali datang ke Istana Merdeka, Jakarta, untuk berdemonstrasi tentang masalah di desa atau kecamatan yang seharusnya bisa diselesaikan di tingkat kabupaten/kota atau setinggi-tingginya tingkat provinsi. Presiden mengaku
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini