Rintangan di Balik Pengusutan Perkara
Kamis, 4 Agustus 2022
Dua penyebab yang membuat pengusutan kasus kematian Brigadir Yosua lambat adalah psiko-hierarki dan psiko-politis. Aspek itu dapat dimaknai bahwa proses pengusutan kematian Yosua berhubungan dengan hierarki dan politik di kepolisian.

JAKARTA – Menteri Koordinator Politik, Hukum, dan Keamanan Mahfud Md. menyebutkan dua faktor penyebab lambatnya pengusutan kasus kematian Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat. Dua faktor itu adalah psiko-hierarki dan psiko-politis.
“Secara teknis, penyidikan itu sebenarnya mudah. Tapi butuh waktu karena ada dua faktor tersebut,” kata Mahfud di kantornya, Rabu, 3 Agustus 2022.
Mahfud menyampaikan kondisi pengusutan ka
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini