Menyelisik Dugaan Pembobolan Data BPJS Kesehatan
Pemerintah menginvestigasi kelemahan sistem perlindungan data BPJS Kesehatan.
JAKARTA – Direktorat Tindak Pidana Siber Badan Reserse Kriminal Kepolisian Republik Indonesia mendalami kemungkinan terjadinya peretasan terhadap Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan. Indikasi pembobolan data itu terungkap dari adanya kebocoran ratusan juta dokumen kependudukan yang identik dengan data pribadi peserta BPJS Kesehatan.
Kepala Biro Penerangan Masyarakat Divisi Humas Polri, Brigadir Jenderal Rusdi Hartono,
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini