Bela Diri Melawan Kekerasan Seksual

BENGKULU - Di bawah terik pukul 11 siang, puluhan anak perempuan berpakaian olahraga warna merah muda berbaris rapi di lapangan kecil. Pemanasan baru saja selesai. Mereka lalu bersiap mengulang gerakan bela diri sederhana untuk melawan orang jahat. "Pegang! Putar! Tendang!" menjadi satu aba-aba mereka untuk melawan jika ada yang menarik kerudung dari belakang.
Puluhan anak perempuan tersebut adalah siswa SD Negeri 18 Bengkulu. Di sekolah ini, anak
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini