TKI Tahanan Majikan di Yordania Bakal Dipulangkan
Senin, 30 Juli 2018

JAKARTA - Pemerintah akan memulangkan tenaga kerja Indonesia yang menjadi tahanan majikannya di Amman, Yordania. Perempuan bernama Sarisih, 42 tahun, yang sempat 15 tahun ditahan oleh majikannya itu kini telah berada di Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Amman.
"Kami akan segera pulangkan Ibu Sarisih kepada keluarganya," ujar Duta Besar RI untuk Kerajaan Yordania, Andy Rachmianto, dalam keterangan tertulis yang diterima Tempo, Sabtu lalu.
A
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini