Telepon Terakhir Sebelum Pulang Kampung
Isak tangis menyambut kedatangan jenazah Brigadir Satu Anumerta Suherman di rumah orang tuanya, di Kampung Padalloang, Desa Malimpung, Kecamatan Patampanua, Kabupaten Pinrang, Sulawesi Selatan, pukul 20.30 waktu setempat kemarin.

Isak tangis menyambut kedatangan jenazah Brigadir Satu Anumerta Suherman di rumah orang tuanya, di Kampung Padalloang, Desa Malimpung, Kecamatan Patampanua, Kabupaten Pinrang, Sulawesi Selatan, pukul 20.30 waktu setempat kemarin.
Sejak siang, kedatangan jasad anak pertama dari dua bersaudara ini ditunggu. Bendera Merah Putih setengah tiang dikerek di wilayah Pinrang sebagai ungkapan dukacita atas kepergian anggota Detasemen Khusus 88 Polri ini.
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini