Menteri Minta Pasien Jamkesmas Tidak Dipersulit
Jakarta--Menteri Kesehatan Endang R. Sedyaningsih memperingatkan rumah-rumah sakit rujukan agar tidak memperlambat pelayanan bagi pasien pemegang kartu Jaminan Kesehatan Masyarakat (Jamkesmas). Menteri juga meminta rumah sakit tidak menunda pelayanan medis dengan dalih menunggu kelengkapan administrasi si pasien.
"Kalau soal bayar, saya jamin peserta Jamkesmas sudah tidak ada lagi yang bayar," kata Endang setelah melakukan kunjungan mendadak ke Ruma
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini