Kota Bekasi Disarankan Bentuk Badan Pengelola Parkir
BEKASI - Pemerintah Kota Bekasi disarankan untuk membentuk badan usaha yang khusus bergerak di bidang pengelolaan parkir. Saran ini disampaikan oleh mahasiswa yang tergabung dalam Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Kota Bekasi, menyusul polemik soal penarikan pajak parkir di depan minimarket.
"Gara-gara itu Kota Bekasi viral disebut Kota Preman," kata Majelis Pembina Cabang PMII Kota Bekasi, Muhammad Jufry, kemarin. "Pemicunya adalah perso
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini