Pemerintah DKI Jakarta akan mempercepat penyerapan anggaran dalam waktu yang tersisa hingga akhir tahun ini. "Belanja barang dan jasa kami maksimalkan," kata Sekretaris Daerah Provinsi DKI Jakarta, Saefullah, kemarin.
DKI Kebut Belanjakan Anggaran Rp 37 Triliun . tempo : 168021051595
JAKARTA — Pemerintah DKI Jakarta akan mempercepat penyerapan anggaran dalam waktu yang tersisa hingga akhir tahun ini. "Belanja barang dan jasa kami maksimalkan," kata Sekretaris Daerah Provinsi DKI Jakarta, Saefullah, kemarin.
Saefullah menerangkan, belanja barang dan jasa akan digenjot karena serapan anggaran DKI sejauh ini baru 48 persen dari total Rp 71,16 triliun. Artinya, sekitar Rp 37 triliun anggaran akan dibelanjakan sampai tahun angg...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Jurnalisme berkualitas memerlukan dukungan khalayak ramai. Dengan berlangganan Tempo, Anda berkontribusi pada upaya produksi informasi yang akurat, mendalam dan tepercaya. Sejak awal, Tempo berkomitmen pada jurnalisme yang independen dan mengabdi pada kepentingan orang banyak. Demi publik, untuk Republik.