Bekasi Ubah Kriteria Siaga Banjir
Kamis, 27 Februari 2014
BEKASI - Pemerintah Kota Bekasi menurunkan angka debit Kali Bekasi yang biasa digunakan sebagai dasar keputusan untuk buka-tutup pintu air di Bendung Kali Bekasi. Sementara biasanya bendung dibuka ketika debit air mencapai 150 meter kubik per detik, kini jadi hanya 100 meter kubik per detik.

BEKASI - Pemerintah Kota Bekasi menurunkan angka debit Kali Bekasi yang biasa digunakan sebagai dasar keputusan untuk buka-tutup pintu air di Bendung Kali Bekasi. Sementara biasanya bendung dibuka ketika debit air mencapai 150 meter kubik per detik, kini jadi hanya 100 meter kubik per detik.
Penurunan status debit itu disampaikan Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi secara langsung kemarin. "Sehingga, ketika ada kiriman dari Bogor, tak sampai tertaha
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini