Stasiun Dikemas Menjadi Terminal
TANGERANG -- Pemerintah Tangerang Selatan akan memanfaatkan lima stasiun kereta api yang ada di wilayahnya untuk menekan kemacetan lalu lintas di wilayahnya. "Lima stasiun kereta api itu akan dikemas menjadi terminal permanen bagi pengguna kendaraan pribadi menuju Jakarta. Di stasiun itu kami siapkan lahan park and ride," kata Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kota Tangerang Selatan Edi Adolf Malonda kemarin.
Malonda menyatakan t
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini