Kilas
Perempuan Tewas Di Hotel
JAKARTA -- Seorang perempuan muda ditemukan tewas di Hotel Belvena, Jalan Mangga Besar II Nomor 49A, Mangga Besar, Taman Sari, Jakarta Barat, kemarin. Menurut Kepala Kepolisian Sektor Taman Sari Komisaris Imam Saputra, perempuan itu bernama Aisah binti Takwa, 25 tahun, warga Jayapura, Irian Jaya.
"Saat ditemukan korban sudah tewas dalam posisi telentang," kata Imam. Terdapat luka memar di kening dan jeratan di paha dan kaki. Aisah masih berpakaian
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini