Dangdut Koplo di Tengah Banjir
Di tengah muramnya suasana Kampung Baru, Jakarta Utara, yang dua hari lalu dihantam ombak ganas, terdengar suara musik memecah kesunyian. Iramanya dangdut, khas pesisir, dengan ketukan kendang "koplo"-nya yang bertalu-talu. Entah apa judul lagu yang berlirik bahasa Indramayuan itu.
Di antara ingar-bingar musik, seorang lelaki, dengan hanya mengenakan singlet dan celana jins, tampak asyik menggoyangkan pinggul seraya mengangkat kedua tangannya ke ud
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini