Menguatnya Sayap Kanan di Eropa
arsip tempo : 170205070422.

PARIS - Sekitar 150 orang berkumpul di sebuah gedung tak jauh dari gedung parlemen Polandia, akhir tahun lalu. Warga yang dikumpulkan oleh Ruch Narodowy atau Gerakan Nasional Polandia itu mendengarkan secara khusyuk pidato yang disampaikan Marton Gyongyosi. Pria ini merupakan salah satu pemimpin partai sayap kanan Hungaria yang tengah naik daun, Jobbik.
Dalam pidato selama 20 menit itu, Gyongyosi mengobarkan semangat warga negara jiran itu untuk
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini