Parlemen Inggris Kecam Pemboikotan Hamas
LONDON -- Parlemen Inggris mengecam pemboikotan terhadap Hamas. Mereka bahkan meminta pemerintah Inggris mulai berdialog langsung dengan tiga kelompok Islam radikal di Timur Tengah, yakni Hamas, Hizbullah, dan Ikhwanul Muslimin.
"Ikhwanul Muslimin kuat di Mesir dan Hamas serta Hizbullah tak dapat diabaikan," demikian laporan Komisi Luar Negeri Parlemen Inggris yang dirilis di London, Inggris, kemarin atau Senin waktu setempat.
Komisi yang anggotanya
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini