Bahaya Pernikahan Usia Dini
Perkawinan anak pada usia dini masih menjadi masalah di sejumlah negara, termasuk Indonesia. Perkawinan ini memiliki kerentanan dari sisi kesehatan, terutama kesehatan jiwa pada anak.
Dokter spesialis jiwa dari OMNI Hospitals Pulomas, Jakarta, Jimmi Aritonang, mengatakan secara psikologi, perkawinan anak bisa menyebabkan trauma dan krisis percaya diri. Emosi anak pun tidak berkembang dengan matang. Kepribadiannya menjadi cenderung tertutup, muda
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini