Memanjakan Kopi, Memanjakan Diri
Jumat, 19 Juni 2015

Kita mesti jeli untuk bisa menemukan Giyanti Coffee Roastery. Musababnya, plang kafe ini tak begitu mencolok jika dilihat dari ruas Jalan Surabaya, Menteng, Jakarta Pusat. Untung ada papan tulis berukuran sekitar 1 x 1 meter, bertuliskan koleksi kopi apa saja yang siap diracik sang barista sekaligus pemilik Giyanti, Hendrik Halianto.
Untuk menuju bangunan kafe Giyanti, kita mesti melewati lorong "berhiaskan" tanaman rambat. Buat kami, ini malah m
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini