Microsoft Didik Petani Soal Teknologi Informasi
JAKARTA -- Microsoft Indonesia mentargetkan dapat mendidik satu juta petani Indonesia tentang penggunaan teknologi informasi untuk pengembangan usaha hingga 2008.
Presiden Direktur PT Microsoft Indonesia Tony Chen mengatakan program itu akan dilaksanakan melalui pusat pembelajaran dan komunitas atau Community Training and Learning Centers (CTLC).
Microsoft juga bekerja sama dengan beberapa lembaga nonpemerintah, seperti Koalisi Perempuan Indonesia,
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini