Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Ekonomi

Apa Itu Dedolarisasi? Ini Pengertian, Keuntungan, dan Kerugian yang Bisa Didapatkan Indonesia

Dedolarisasi merupakan sebuah langkah untuk memutus ketergantungan pada dolar AS untuk perdagangan internasional.

5 Mei 2023 | 00.00 WIB

Pegawai penukaran valuta asing memeriksa uang pecahan 100 dolar Amerika di Jakarta. TEMPO/Tony Hartawan
Perbesar
Pegawai penukaran valuta asing memeriksa uang pecahan 100 dolar Amerika di Jakarta. TEMPO/Tony Hartawan

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Ringkasan Berita

  • Brasil, Rusia, India, Cina, dan Afrika Selatan mulai menggaungkan rencana dedolarisasi.

  • Bank Indonesia bekerja sama dengan Bank of Korea dalam usaha dedolarisasi.

  • Dedolarisasi bagi Indonesia memiliki untung dan rugi.

Beberapa negara di dunia yang tergabung dalam aliansi BRICS—meliputi Brasil, Rusia, India, Cina, dan Afrika Selatan—mulai menggaungkan rencana penggantian dolar Amerika Serikat (AS) sebagai mata uang transaksi antarnegara atau disebut dedolarisasi.

Tak hanya itu, Indonesia pun memulai langkah untuk meninggalkan dependensi terhadap dolar dari Negeri Abang Sam. Yang terbaru, Bank Indonesia bekerja sama dengan pemerintah Korea Selatan. Pada 2 Mei lalu, Bank Indonesia dan Bank of Korea menandatangani kesepakatan kerja sama (MoU) untuk meningkatkan transaksi bilateral di antara kedua negara dengan menggunakan mata uang lokal masing-masing. Otoritas kedua negara memiliki pandangan yang sama tentang keuntungan melepaskan ketergantungan pada mata uang dolar AS untuk perdagangan mereka. Lantas, apa sebenarnya fenomena dedolarisasi ini? Bagaimana keuntungan dan kerugiannya bagi Indonesia? Simak penjelasan lengkapnya sebagai berikut.

Baca: Melepas Ketergantungan atas Dolar AS

Masuk untuk melanjutkan baca artikel iniBaca artikel ini secara gratis dengan masuk ke akun Tempo ID Anda.
  • Akses gratis ke artikel Freemium
  • Fitur dengarkan audio artikel
  • Fitur simpan artikel
  • Nawala harian Tempo
close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus