Presiden Khawatir Ihwal Biaya Transisi ke Energi Bersih
Tarif listrik bisa meningkat karena biaya produksi listrik menggunakan sumber energi baru terbarukan masih lebih tinggi dibanding batu bara.
JAKARTA — Presiden Joko Widodo khawatir proses transisi dari energi fosil ke energi baru terbarukan (EBT) bakal terhadang persoalan biaya. Dia menyatakan pemerintah tak mungkin membiayai seluruh kebutuhan investasi, termasuk menutup selisih tarif listrik dari energi bersih dengan batu bara.
Jokowi menyatakan biaya produksi listrik dari EBT masih lebih tinggi dibanding batu bara. Dengan demikian, saat transisi dilakukan, tarif lis
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini