Stok Bahan Pangan Hewani Diklaim Surplus
JAKARTA – Pemerintah memastikan pasokan sejumlah bahan pangan mencukupi kebutuhan Ramadan hingga Idul Fitri. Bahkan, menurut Direktur Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan Kementerian Pertanian, I Ketut Diarmita, pasokan produk pangan hewani, seperti daging sapi, daging ayam, dan telur ayam, dalam kondisi surplus.
Menurut Diarmita, hingga pekan ini, stok daging sapi mencapai 65.410 ton. Adapun konsumsi masyarakat mencapai 59.047 ton.
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini