Resesi di Depan Mata
Tanda-tanda mendekatnya resesi ekonomi global semakin nyata dengan melemahnya beberapa permintaan produk jadi asal Indonesia. Turunnya ekspor tekstil, furnitur, sepatu, serta kerajinan di pasar Amerika Serikat dan Uni Eropa menjadi alarm bagi pemerintah dan dunia usaha. Beban biaya usaha akibat depresiasi rupiah serta melemahnya daya beli karena inflasi berpotensi menekan pertumbuhan ekonomi tahun depan.
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini