Ahok Kembali
Kamis, 14 November 2019

Karier Basuki Tjahaja Purnama bersinar lagi. Meski tidak menduduki jabatan eksekutif, ia akan menempati posisi strategis: komisaris utama Pertamina, perusahaan negara beraset Rp 913 triliun. Menurut sejumlah sumber, Presiden Jokowi sendiri yang menunjuk mantan Gubernur Jakarta itu.

Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini