Tak Mandek pada 10 Tersangka
KPK usut dugaan keterlibatan pejabat lain dalam korupsi tunjangan kinerja Kementerian ESDM. Pegawai yang dicekal terkonfirmasi.
JAKARTA – Komisi Pemberantasan Korupsi memastikan penyidikan kasus dugaan korupsi tunjangan kinerja di Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) tak akan berhenti pada 10 aparatur sipil negara yang telah ditetapkan sebagai tersangka. Kepala Bagian Pemberitaan KPK Ali Fikri menuturkan, saat ini penyidik lembaganya tengah berfokus untuk memperkuat pembuktian pasal pidana dalam kasus ini.
“Pendalaman terus dilakukan,” kata A
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini