Minim Peran di Pucuk Pemerintahan
Peneliti politik dan partai oposisi menilai peran Ma'ruf Amin sangat kecil dibanding saat Presiden Jokowi berpasangan dengan Jusuf Kalla. Ada pengaruh pandemi Covid-19.
JAKARTA - Sejumlah kalangan menilai Presiden Joko Widodo belum terlihat kompak pada tahun kedua kepemimpinannya bersama Mar'uf Amin. Direktur Eksekutif Indonesia Political Review, Ujang Komaruddin, melihat Presiden belum menyerahkan banyak kepercayaan kepada wakilnya untuk menangani berbagai persoalan, termasuk pandemi Covid-19, di dua tahun Jokowi-Ma'ruf ini.
"Nyatanya, Jokowi lebih memerankan menteri koordinatornya, yaitu LBP (Luhut Binsar P
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini