Terancam Ekspansi Shopee
Senin, 4 Januari 2021

JAKARTA- Hampir setiap hari, rumah Diah Rossy, 27 tahun, di kawasan Depok, Jawa Barat, dihampiri kurir dari berbagai layanan ekspedisi. Kebiasaannya berbelanja online meningkat drastis selama pandemi Covid-19 berlangsung. Walhasil, bungkusan paket datang silih berganti dari Shopee, platform e-commerce yang menjadi langganannya selama ini. “Tanpa sadar, saya sudah mencapai level platinum atau level tertinggi karena frekuensi belanja yang
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini