Kontributor Tempo di Bandung
Konten
Beda Gaya Dua Kembang Bale
Dua seniman ronggeng gunung yang tersisa punya gaya berbeda dalam penampilan. Modal awal Kembang Bale adalah nyanyian.
Seni Edisi : Rabu, 14 Agustus 2024
Pengembaraan Kidung Ronggeng Gunung
Kesenian rakyat ronggeng gunung yang berkembang di Priangan Timur kini hampir punah. Dua peronggeng sepuh berupaya menjaganya.
Seni Edisi : Rabu, 14 Agustus 2024
Jalan Berbeda Louise dan Dzikra
Henryette Louise dan Dzikra Afifah menemukan nilai artistik melalui kerja studio walaupun bekerja melalui material berbeda.
Seni Rupa Edisi : Minggu, 19 Mei 2024
Seni Lukis Bandung Hari Ini
Pameran seni lukis Bandung Painting Today di Grey Art Gallery menampilkan puluhan karya dari 70 pelukis Bandung dan sekitarnya.
Seni Rupa Edisi : Jumat, 10 Mei 2024
Metafora Kehancuran Karya Asmudjo
Seniman Asmudjo Jono Irianto, 61 tahun, menyajikan karya terbarunya dalam pameran di Galeri Dini, Bandung. Apa keunikannya?
Seni Edisi : Minggu, 14 April 2024
Kisah Hidup Sepuluh Model: Karya Baru Krishnamurti Suparka
Krishnamurti Suparka menyajikan potret 10 tokoh dalam pamerannya di Galeri Orbital Dago, Bandung. Tiap orang punya kisah hidup.
Seni Rupa Edisi : Minggu, 31 Maret 2024
Musik Bambu Pengiring Pameran
Pertunjukan musik berinstrumen bambu meramaikan pameran tunggal Goenawan Mohamad di Galeri Lawangwangi, Bandung.
Pentas Edisi : Senin, 19 Februari 2024
Jalan Berkembang Seniman Muda
Lawangwangi Creative Space membuka jalan bagi seniman muda untuk lebih berkembang. Mereka dikontrak dan dapat uang bulanan.
Profil Edisi : Minggu, 18 Februari 2024
Pertarungan Seni Monokromatik
Galeri Grey di Bandung menggelar kompetisi seni yang menghadirkan 115 karya. Dari genosida di Palestina hingga potret Van Gogh.
Seni Edisi : Senin, 12 Februari 2024
Dualisme Seni Patung Wayan Upadana
Pelaku seni patung I Wayan Upadana menggelar pameran tunggal di Dago, Bandung. Sebagian karyanya terinspirasi Ashley Bickerton.
Seni Edisi : Senin, 25 Desember 2023
Variasi Seni Lukis Bali Klasik ala Teja
Pelukis Teja Astawa terinspirasi oleh Kamasan, seni lukis Bali klasik. Dia menggelar pameran tunggal di Bandung.
Seni Edisi : Selasa, 19 Desember 2023
Spirit Bandung Care Tumbuhkan Empati Sosial
Masalah kesejahteraan sosial menggerakkan Kelvin untuk membentuk komunitas lintas mahasiswa, Bandung Care.
Profil Edisi : Minggu, 17 Desember 2023
Urun Gagasan lewat Bandung Design Biennale
Bandung Design Biennale 2023 digelar hingga 28 Oktober 2023 dengan menampilkan karya desain yang berdampak pada masyarakat.
Urban Edisi : Selasa, 10 Oktober 2023
Bukan Sekadar Pelihara Reptil
Komunitas Reptil Bandung mengenalkan dan mengedukasi masyarakat tentang perawatan hewan reptil.
Profil Edisi : Minggu, 8 Oktober 2023
Gagasan Arya Putra Kembangkan Kampung Kota
Lewat desain, Arya Putra ingin menghadirkan perubahan di Kampung Lebak Siliwangi, Bandung.
Profil Edisi : Minggu, 20 Agustus 2023
Sambasunda Setelah Tiga Dekade
Grup musik etnik Sambasunda merayakan ulang tahun ke-30 dengan menggelar konser gratis di ISBI Bandung pada malam ini.
Pentas Edisi : Selasa, 15 Agustus 2023
Gaya Klasik di Alam Seni Kontemporer
Seniman menggelar pameran seni rupa realis di Galeri Pusat Kebudayaan, Bandung. Lukisan bergaya klasik dianggap langka.
Seni Edisi : Sabtu, 12 Agustus 2023
Air Mata Pelangi Redmiller
Perupa Peter Rhian Gunawan menggelar pameran tunggal di Bandung. Bertema problem identitas diri anak muda.
Seni Edisi : Selasa, 1 Agustus 2023
Menerbangkan Drone untuk Kemanusiaan
Septian Firmansyah menghimpun para penggemar drone menjadi komunitas untuk melakukan aksi sosial.
Profil Edisi : Minggu, 16 Juli 2023
Mengintip Sudut Ruang Angkasa dari Bosscha
Tutup sejak awal pandemi, Observatorium Bosscha di Bandung Barat kembali dibuka untuk pengunjung umum. Perlu berebut tiket.